Hal : Permohonan Izin Keluar Kota Jember, 17 Februari 2025
Kepada
Yth. : Ibu Kepala Sekolah SDN Kemiri 03.
Di Tempat.
Assalamualaikum Wr. Wb.
Dengan hormat,
Saya yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama : Hamid, S.Pd.
NIP. : 1965 05 2019991210001
Dengan surat ini, saya sampaikan bahwa hari ini tidak bisa
melaksanakan tugas seperti biasa karena ada kepentingan keluar kota.
Demikianlah surat keterangan saya buat dan dapat dipergunakan
semestinya.
Saya yang bermohon,
Hamid, S.Pd.
NIP.1965 05 2019991210001