[go: up one dir, main page]

Lompat ke isi

Sophia dari Hanover

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Sophia dari Palatinate
Elektris Hannover
Periode1692–1698
Kelahiran(1630-10-14)14 Oktober 1630
Den Haag, Republik Belanda
Kematian8 Juni 1719(1719-06-08) (umur 88)
Herrenhausen, Hannover
Pemakaman9 Juni 1714[1]
PasanganErnest Augustus, Elektor Hanover
Keturunan
lainnya...
George I dari Britania Raya
Maximilian Wilhelm
Sophia Charlotte, Ratu Prussia
Ernst August II, Adipati York
WangsaWangsa Wittelsbach-Simmern
Wangsa Hannover
AyahFriedrich V
IbuElizabeth dari Skotlandia

Sophia dari Palatinate (lebih dikenal sebagai Sophia dari Hanover; 14 Oktober 1630 – 8 Juni 1714[2]) adalah Elektris Hannover dari tahun 1692 hingga 1698. Ia adalah pewaris takhta dari Inggris (kemudian berubah menjadi Kerajaan Britania Raya dan Kerajaan Irlandia, sebuah negara yang sebenarnya tidak pernah ia kunjungi. Ia mendeklarasikan hak pewarisan takhta tersebut kepada Ratu Anne dari Inggris dan Irlandia melalui Penyelesaian Inggris 1701, yang disahkan oleh parlemen Inggris. Pada awalnya, undang-undang ini hanya berlaku di Kerajaan Inggris (yang terdiri dari Wales) dan Kerajaan Irlandia. Beberapa tahun kemudian Kerajaan Skotlandia menerima undang-undang ini dalam rangka pelaksanaan Undang-undang Persatuan Inggris 1707. Sophia akhirnya meninggal dunia pada dua bulan sebelum ia dilantik menjadi ratu. Hak kekuasaannya lalu dilimpahkan kepada putra sulungnya, George Louis, Elektor Hannover, yang kemudian naik takhta dengan nama Raja George I pada tanggal 1 Agustus 1714.

  1. ^ a b Sam Sloan's Big Combined Family Trees, page 749
  2. ^ atau 28 Mei di kalender gaya lama.

Referensi

[sunting | sunting sumber]

Bacaan Selanjutnya

[sunting | sunting sumber]
  • Klopp, Onno, ed., (1864-1875). Correspondance de Leibnitz avec l'électrice Sophie. Hanover (Prancis)
  • J. N. Duggan. Sophia of Hanover, From Winter Princess to Heiress of Great Britain; London: Peter Owen, 2010
  • Van der Cruysse, Dirk; Sophie de Hanovre, Memoires et Lettres de Voyage; Paris: Fayard, 1990
  •  "Sophia". Encyclopædia Britannica (edisi ke-11). 1911. 
Bangsawan Jerman
Didahului oleh:
Benedicta Henrietta
Permaisuri Brunswick-Lüneburg
1679–1698
Lowong
Selanjutnya dijabat oleh
Caroline dari Ansbach
Jabatan baru Elektris Hannover
1692–1698