Skip to main content

    Nazwar Hamdani Rahil

    Gagal Ginjal Kronik merupakan kelainan pada fungsi ginjal dan laju filtrasi glomerulus (LFG) yang menurun secara proggresif. Untuk mengatasi permasalahan ini, maka tindakan yang akan dilakukan adalah terapi hemodialisis (cuci darah) yang... more
    Gagal Ginjal Kronik merupakan kelainan pada fungsi ginjal dan laju filtrasi glomerulus (LFG) yang menurun secara proggresif. Untuk mengatasi permasalahan ini, maka tindakan yang akan dilakukan adalah terapi hemodialisis (cuci darah) yang dimana merupakan salah satu tindakan terapi pengganti fungsi ginjal yang disebabkan karena salah satu ginjal tidak bisa berfungsi dengan baik atau rusak. Manfaat dari hemodialisis sendiri untuk mengembalikan keseimbangan cairan. Komplikasi yang terjadi pada saat hemodialisis yaitu mual dan muntah, nyeri kepala, hipoksia, emboli udara, dan kram otot serta gangguan hemodinamik. Metode dalam penelitian ini kuantitatif observasional analitik dengan pendekatan cross sectional.Populasi pada penelitian ini adalah 198 orang. Responden pada penelitian ini berjumlah 67 orang dan pengumpulan sampel menggunakan consecutive sampling. Uji statistik yang digunakan di penelitian ini yaitu T-test paired dan Wilcoxon.  Usia terbanyak 46-55 tahun, jumlah responden terbanyak laki-laki 38 orang. Hasil tekanan darah sebelum dan sesudah p value 0,000, hasil nadi sebelum dan sesudah p value 0,000, hasil pernafasan sebelum dan sesudah p value 0,004, hasil saturasi oksigen sebelum dan sesudah p value 0,001, hasil suhu sebelum dan sesudah p value 0,000. Kesimpulan dari penelitian ini  adalah ada perbedaan status hemodinamik pre dan post hemodialisis pada pasien gagal ginjal kronis.
    Emergencies are life-threatening situations which need rapid first treatment, such as in victims of cardiac arrest and respiration stoppage. Handling of emergencies demand sufficient knowledge, and good attitude also plays an important... more
    Emergencies are life-threatening situations which need rapid first treatment, such as in victims of cardiac arrest and respiration stoppage. Handling of emergencies demand sufficient knowledge, and good attitude also plays an important role in handling emergencies. The aim of this study was to determine the correlation between the knowledge level and attitudes towards heart-lung emergency management in emergency nursing team members of UniversitasRespati Yogyakarta. This is an observational quantitative research with a cross sectional. The population of this research are active members of emergency nursing team of UniversitasRespati Yogyakarta. Samples are selected using a total sampling technique, with 31 respondents involved. Data analysis is performed using Somers’ D test. The majority of respondents are in semester 8 (67.7%); aged 21 years old (41.9%), females (64.5%), and have more than 21 training experiences (71.0%). The level of knowledge of the emergency nursing team members mostly belong to sufficient category (61.3%). The attitudes of emergency nursing team members belong to good category (48.4%). Results of bivariate analysis using Somers’ D test show a p-value of 0.01 < 0.05. There is a correlation between the knowledge level of emergency nursing team of UniversitasRespati Yogyakarta and attitudes towards heartlung emergency handling. Keywords: heart-lung emergency, management, knowledge, attitude
    Low back pain is among the most frequent causes of discomfort in older adults. Non-pharmacological treatments for patients with low back pain include ginger and heated compresses, which provide a warming sensation and dilate blood vessels... more
    Low back pain is among the most frequent causes of discomfort in older adults. Non-pharmacological treatments for patients with low back pain include ginger and heated compresses, which provide a warming sensation and dilate blood vessels to alleviate pain. Objective: to compare the efficacy of ginger and tepid compresses on complaints of lower back pain among older people in Gaura Village, the Gaura Health Center's service area. This study employs a quasi-experimental design with a pre-and post-test. The population of this survey consisted of over-60-year-old residents of Gaura Village, with 17 participants in each group. The sampling technique used consecutive sampling. Independent t-test analysis of the differences between the two variables. The average lower back pain scale before the ginger compress was 6.82, while it was 6.12 before the heated compress. Ginger compression yields an average of 3.82, while mild compression yields 3.82. Ginger compresses alleviate low back pa...
    Chronic Kidney Insufficiency (CKI) is a kidney disorder that occurs for at least three months and can become a chronic kidney disease. Many risk factors can cause CKI related to individual characteristics and lifestyle. The purpose is to... more
    Chronic Kidney Insufficiency (CKI) is a kidney disorder that occurs for at least three months and can become a chronic kidney disease. Many risk factors can cause CKI related to individual characteristics and lifestyle. The purpose is to determine the relationship between age, gender, diabetes mellitus, hypertension, smoking, and consumption of energy supplements with CKI stage in a selected hospital in Indonesia. This research was an analytic observational quantitative with a cross-sectional design. The number of samples was 325 patients using the accidental sampling technique. The instrument used creatinine results and Glomerular Filtration Rate calculations based on laboratory tests, questionnaires, and observation sheets. Bivariate analysis with Chi-Square. Most of the respondents in the CKI stage V (38.8%), late elderly (35.4%), male (56.9%) had a history of diabetes mellitus (55.4%), hypertension (67.7%), did not smoke (78.5%), and does not consume energy supplements (62.5%). ...
    Letusan gunung berapi adalah suatu reaksi vulkanik yang dikenal dengan kata erupsi. Bahaya yang disebabkan oleh letusan gunung berapi adalah berupa awan panas, lontaran material, hujan batu, lava, gas beracun dan banjir lahar. Penelitian... more
    Letusan gunung berapi adalah suatu reaksi vulkanik yang dikenal dengan kata erupsi. Bahaya yang disebabkan oleh letusan gunung berapi adalah berupa awan panas, lontaran material, hujan batu, lava, gas beracun dan banjir lahar. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik responden yaitu usia dan jenis kelamin serta adakah pengaruh pendidikan kesehatan tentang erupsi gunung berapi terhadap kesiapsiagaan siswa di SD Sanjaya Tritis Purwobinangun, Pakem, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta Jenis penelitian ini adalah quasi experiment pre and post test without control dengan teknik sampling yaitu non probability sampling dengan metode total sampling. Responden pada penelitian ini adalah siswa kelas 2, 3, 4 dan 5. Total populasi pada penelitian ini yaitu 45 responden. Analisa menggunakan uji Wilcoxon test. Hasil penelitian menunjukkan nilai rata-rata kesiapsiagaan sebelum dan sesudah diberikan pendidikan kesehatan tentang erupsi gunung berapi yaitu 76,00 dan 84,00. Uji statistik...
    Indonesia is an archipelagic country with the longest volcano in the world. Indonesia has 127 active volcanoes or about 13% of the world's active volcanoes in Indonesia. That makes this country has the largest number of volcanoes in... more
    Indonesia is an archipelagic country with the longest volcano in the world. Indonesia has 127 active volcanoes or about 13% of the world's active volcanoes in Indonesia. That makes this country has the largest number of volcanoes in the world. To prevent the occurrence of many casualties during a volcanic disaster, community preparedness is needed in dealing with disasters. Therefore, this study wants to know the factors related to community preparedness in dealing with volcanic eruption disasters based on a literature review. There are several search engines to find relevant journal articles, including Google Scholar, Proquest, and Pubmed, then established inclusion and exclusion criteria using the PICOS method to select and evaluate the quality of papers related to the topic. The search keywords employed were "preparedness factors" and "volcanic eruptions" for Google Scholar and "preparedness factors" and "volcano eruption" for ProQuest ...
    Landslide events in Indonesia are often caused by high rainfall and unstable mountain slopes. With these conditions, the risk of landslides is higher if the rainy season occurs. Landslide disasters cause loss of life and property and... more
    Landslide events in Indonesia are often caused by high rainfall and unstable mountain slopes. With these conditions, the risk of landslides is higher if the rainy season occurs. Landslide disasters cause loss of life and property and disrupt the order of life. Reducing the risk of disaster impacts can be reduced by increasing preparedness in dealing with disasters. This study aimed to determine the relationship between knowledge about landslides and community preparedness in Hargowilis village. This type of research is a quantitative study with a cross-sectional research design. The sampling technique used in this study was purposive sampling, with a sample size of 102 heads of households in Hargowilis Kokap Kulonprogo village. The measuring instrument used is a landslide disaster knowledge questionnaire and a disaster preparedness questionnaire—statistical data analysis using the Chi-Square test. Based on the characteristics of the respondents, most of them were aged 50-59 years (2...
    Dinas kesehatan Kabupaten Sleman melakukan beberapa program vaksinasi. Salah satu program dilaksanakan di Kawasan Candi Prambanan dengan peserta pelaku kegiatan wisata dan transortasi umum. Dinas Kesehatan melibatkan organisasi profesi... more
    Dinas kesehatan Kabupaten Sleman melakukan beberapa program vaksinasi. Salah satu program dilaksanakan di Kawasan Candi Prambanan dengan peserta pelaku kegiatan wisata dan transortasi umum. Dinas Kesehatan melibatkan organisasi profesi kesehatan untuk berpartisipasi. Penulis mewakili DPK PPNI Universitas Respati Yogyakarta. Vaksinasi dilaksanakan dengan metode drive thru. Vaksinasi dilaksanakan beberapa hari, setiap peserta mendapat vaksin 2 tahap. Setiap hari vaksinasi dilakukan sebanyak 2 sesi, pagi dan siang. Vaksinasi menggunakan empat meja yaitu satu pendaftaran dan administrasi, dua screening kesehatan, tiga pemberian vaksin, dan empat observasi paska vaksinasi. Penulis bertugas di meja 2 yaitu anamnesa dan validasi kesehatan sesuai format, pemeriksaan suhu, dan tekanan darah. Vaksin adalah Sinovac. Jumlah peserta vaksinasi tahap satu dan dua yaitu 612 dan 607 peserta. Metode vaksinasi drive thru mempunyai kelebihan, peserta lebih nyaman dikarenakan proses cepat tanpa turun da...
    188 hlm.; 20 cm
    Kesiapsiagaan menghadapi kondisi kedaruratan sehari-hari perlu ditingkatkan. Salah satu yang dapat dilakukan adalah melakukan tindakan pertolongan pertama pada kecelakaan (PPPK) dengan benar. Kesiapsiagaan dapat ditingkatkan dengan... more
    Kesiapsiagaan menghadapi kondisi kedaruratan sehari-hari perlu ditingkatkan. Salah satu yang dapat dilakukan adalah melakukan tindakan pertolongan pertama pada kecelakaan (PPPK) dengan benar. Kesiapsiagaan dapat ditingkatkan dengan melakukan pelatihan dengan metode simulasi. Metode yang digunakan pada kegiatan ini yaitu edukasi menggunakan video dan ceramah selama 60 menit. Kegiatan dilaksanakan melalui media zoominar karena pembatasan perkumpulan yang melibatkan banyak orang di masa pandemic Covid-19. Kegiatan dilakukan tanggal 7 Agustus 2021 untuk kelompok intervensi dan 12 Agustus 2021 untuk kelompok kontrol. Jumlah peserta tiap kelompok sebanyak 15 orang. Pada kelompok kontrol menunjukkan tidak ada perubahan rata-rata kesiapsiagaan. P-value 1,000. Pada kelompok intervensi menunjukkan adanya kenaikan rata-rata kesiapsiagaan saat posttest sebanyak 17,13 dan hasil p-value 0,000. Perbandingan nilai pretest dan posttest antara kelompok kontrol dan intervensi didapatkan p-value 0,247 ...
    An increase in blood glucose level can raise the risk of prediabetes incidence, especially in elderly persons due to aging, therefore they are susceptible to suffering diabetes mellitus. This can be prevented non-pharmacologically, that... more
    An increase in blood glucose level can raise the risk of prediabetes incidence, especially in elderly persons due to aging, therefore they are susceptible to suffering diabetes mellitus. This can be prevented non-pharmacologically, that is, by consuming roselle flower tea and blue pea flower tea, which can lower blood glucose levels and are safe to be consumed due to their naturalproperties.To determine the effectiveness of roselle flower tea and blue pea flower tea consumption on blood glucose level in elderly persons in Malangrejo Hamlet Integrated Health Service Post, Wedomartani, Ngemplak, Sleman, Yogyakarta. The metode is quasi-experiment research with a pre and post-test nonequivalent control group design. The research was conducted between 13-30 April 2019, with 36 respondents involved as samples. The samples were selected using a simple random sampling technique, and the data collected were analyzed using the Wilcoxon test, Paired T-Test, and MannWhitney U test. The Responde...
    Gagal Ginjal Kronik merupakan kelainan pada fungsi ginjal dan laju filtrasi glomerulus (LFG) yang menurun secara proggresif. Untuk mengatasi permasalahan ini, maka tindakan yang akan dilakukan adalah terapi hemodialisis (cuci darah) yang... more
    Gagal Ginjal Kronik merupakan kelainan pada fungsi ginjal dan laju filtrasi glomerulus (LFG) yang menurun secara proggresif. Untuk mengatasi permasalahan ini, maka tindakan yang akan dilakukan adalah terapi hemodialisis (cuci darah) yang dimana merupakan salah satu tindakan terapi pengganti fungsi ginjal yang disebabkan karena salah satu ginjal tidak bisa berfungsi dengan baik atau rusak. Manfaat dari hemodialisis sendiri untuk mengembalikan keseimbangan cairan. Komplikasi yang terjadi pada saat hemodialisis yaitu mual dan muntah, nyeri kepala, hipoksia, emboli udara, dan kram otot serta gangguan hemodinamik. Metode dalam penelitian ini kuantitatif observasional analitik dengan pendekatan cross sectional.Populasi pada penelitian ini adalah 198 orang. Responden pada penelitian ini berjumlah 67 orang dan pengumpulan sampel menggunakan consecutive sampling. Uji statistik yang digunakan di penelitian ini yaitu T-test paired dan Wilcoxon.  Usia terbanyak 46-55 tahun, jumlah responden ter...
    Emergencies are life-threatening situations which need rapid first treatment, such as in victims of cardiac arrest and respiration stoppage. Handling of emergencies demand sufficient knowledge, and good attitude also plays an important... more
    Emergencies are life-threatening situations which need rapid first treatment, such as in victims of cardiac arrest and respiration stoppage. Handling of emergencies demand sufficient knowledge, and good attitude also plays an important role in handling emergencies. The aim of this study was to determine the correlation between the knowledge level and attitudes towards heart-lung emergency management in emergency nursing team members of UniversitasRespati Yogyakarta. This is an observational quantitative research with a cross sectional. The population of this research are active members of emergency nursing team of UniversitasRespati Yogyakarta. Samples are selected using a total sampling technique, with 31 respondents involved. Data analysis is performed using Somers’ D test. The majority of respondents are in semester 8 (67.7%); aged 21 years old (41.9%), females (64.5%), and have more than 21 training experiences (71.0%). The level of knowledge of the emergency nursing team member...
    HUBUNGAN KOMUNIKASI TERAPEUTIK PERAWAT DALAM MEMBERIKAN OBAT DENGAN TINGKAT KEPUASAN PASIEN DALAM PEMBERIAN OBAT DI IRNA RSUD SLEMAN YOGYAKARTA Nazwar Hamdani Rahil  INTISARI Latar belakang : Komunikasi terapeutik merupakan cara yang... more
    HUBUNGAN KOMUNIKASI TERAPEUTIK PERAWAT DALAM MEMBERIKAN OBAT DENGAN TINGKAT KEPUASAN PASIEN DALAM PEMBERIAN OBAT DI IRNA RSUD SLEMAN YOGYAKARTA Nazwar Hamdani Rahil  INTISARI Latar belakang : Komunikasi terapeutik merupakan cara yang efektif untuk mempengaruhi tingkah laku manusia dan bermanfaat dalam melaksanakan pelayanan kesehatan dirumah sakit, sehingga komunikasi harus dikembangkan secara terus menerus. Komunikasi terapeutik sangat penting untuk membina hubungan yang terapeutik dimana terjadi penyampaian informasi dan pertukaran perasaan dan pikiran dengan maksud untuk mempengaruhi orang lain, komunikasi ini direncanakan dengan sadar, bertujuan ,dan kegiatannya dipusatkan untuk kesembuhan pasien. Tujuan penelitian : Untuk mengetahui hubungan komunikasi terapeutik perawat dalam memberikan obat terhadap tingkat kepuasan pasien dalam pemberikan obat di RSUD Sleman Yogyakarta. Metode penelitian : Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan deskriptif korelasi dengan p...
    THE RELATION BETWEEN NURSE’S KNOLEDGE LEVELS WITH RIGHT PRINCIPLE IMPLEMENTATION OF MEDICATION ON INJECTION ACTION AT RSUD WATES I Dewa Gede Maheswara Pratama 1 , Tri Prabowo 2 , Nazwar Hamdani Rahil 3 ABSTRACT Background: Medication is... more
    THE RELATION BETWEEN NURSE’S KNOLEDGE LEVELS WITH RIGHT PRINCIPLE IMPLEMENTATION OF MEDICATION ON INJECTION ACTION AT RSUD WATES I Dewa Gede Maheswara Pratama 1 , Tri Prabowo 2 , Nazwar Hamdani Rahil 3 ABSTRACT Background: Medication is one of therapy that used by medical staff in order to curing and improving the life quality of someone. This knowledge level was influencing in medication rightly and correctly to avoiding the medication error. The medication error has been occur at Sanglah Hospital that almost causing an injury to the patient at 2007 . Objective: To understanding the correlation between nurse’s knowlodge level with right principle implementation of medication on injection action at Wates Central Hospital. Method: The research that conducted at Wates Central Hospital is using descriptive research type with cross sectional setting. The research subject is the nurse who has a duty at Wates Central Hospital with using random sampling technique. The data analysis is usin...
    FAMILY SUPPORT AND CHARACTERISTICS OF THE ELDERLY HOSPITALIZED AT GERIATRIC WARD OF DR SARDJITO HOSPITAL YOGYAKARTA Linda 1 , Catur Budi Susilo 2 , Nazwar Hamdani Rahil 3 ABSTRACT Background: Elderly population is a problem that requires... more
    FAMILY SUPPORT AND CHARACTERISTICS OF THE ELDERLY HOSPITALIZED AT GERIATRIC WARD OF DR SARDJITO HOSPITAL YOGYAKARTA Linda 1 , Catur Budi Susilo 2 , Nazwar Hamdani Rahil 3 ABSTRACT Background: Elderly population is a problem that requires serious treatment because naturally an elderly will undergo degradation, either physically, biologically, or mentally that requires support from the family. Objective: To identify family support and characteristics of the elderly hospitalized at Geriatric Ward of Dr. Sardjito Hospital Yogyakarta. Method: The study was descriptive observational with cross sectional approach. Subjects of the study were elderly people hospitalized at Geriatric Ward of Dr. Sardjito Hospital Yogyakarta. Samples were taken through consecutive sampling technique comprising 58 elderly hospitalized at Geriatric Ward of Dr. Sardjito Hospital. Data were obtained through questionnaire and observation. The study was undertaken from 24 th February to 18 th July 2012. Result: Supp...
    Gula darah yang tinggi dapat dikelola secara non farmakoterapi dengan mengonsumsi tanaman herbal. Contoh tanaman yang dapat digunakan yaitu daun sirsak. Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh daun sirsak terhadap kadar gula darah... more
    Gula darah yang tinggi dapat dikelola secara non farmakoterapi dengan mengonsumsi tanaman herbal. Contoh tanaman yang dapat digunakan yaitu daun sirsak. Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh daun sirsak terhadap kadar gula darah pada masyarakat Dusun Kuwaru, Poncosari, Srandakan, Bantul, Yogyakarta. Jenis penelitian eksperimen semu dengan pre dan posttest control group. Teknik sampling menggunakan consecutive sampling dengan besar sampel 86 responden terdiri dari kelompok kontrol 43 responden dan kelompok intervensi 43 responden. Instrumen penelitian glucometer dan lembar observasi. Analisis data menggunakan uji Mann Whitney. Median gula darah sewaktu pretest dan posttest kelompok kontrol yaitu 94,00 mg/dL dan 98,00 mg/dL. Median gula darah sewaktu pretest dan posttest kelompok intervensi 129,00 mg/dL dan 105,00 mg/dL. Hasil uji bivariat kelompok kontrol (p = 0,202). Hasil uji bivariat kelompok intervensi (p = 0,005). Hasil uji bivariat kelompok kontrol dan kelompok intervens...
    Tekanan darah merupakan faktor yang sangat penting pada sistem sirkulasi. Tidak semua tekanan darah berada dalam batas normal sehingga menyebabkan munculnya gangguan pada tekanan darah yakni hipertensi dan hipotensi. Prevalensi hipertensi... more
    Tekanan darah merupakan faktor yang sangat penting pada sistem sirkulasi. Tidak semua tekanan darah berada dalam batas normal sehingga menyebabkan munculnya gangguan pada tekanan darah yakni hipertensi dan hipotensi. Prevalensi hipertensi di Daerah Istimewa Yogyakarta masuk di urutan ke-14 yaitu sebesar 25,7%. Selain itu ada cara untuk mendeteksi adanya gangguan tekanan darah atau masalah sirkulasi pada tubuh dengan cara memeriksa tekanan darah dan mengetahui nilai saturasi oksigen. Gangguan tekanan darah yang bisa mempengaruhi nilai pada saturasi oksigen di tubuh. Penelitian bertujuan untuk menganalisis hubungan umur dan jenis kelamin dengan tekanan darah dan saturasi oksigen (SpO2) pada mahasiswa keperawatan salah satu universitas di Yogyakarta. Penelitian ini merupakan jenis penelitian korelasi dengan rancangan penelitian cross sectional. Populasi adalah seluruh mahasiswa salah satu kampus keperawatan salah satu universitas di Yogyakarta berjumlah 137 orang. Teknik sampling yang ...
    Background: Diabetes mellitus is a critical public health problem, and its prevalence in Indonesia remains high. Diabetes mellitus may cause complications, one of which is neuropathy that can impair foot sensitivity. This requires a... more
    Background: Diabetes mellitus is a critical public health problem, and its prevalence in Indonesia remains high. Diabetes mellitus may cause complications, one of which is neuropathy that can impair foot sensitivity. This requires a treatment by doing diabetic foot exercises using sponges and paper.Objective: To examine the effectiveness of diabetic foot exercise using sponges and newspapers on foot sensitivity in patients with diabetes mellitus.Methods: This is a quasi-experimental study with pretest posttest with a control group research design, which was conducted at Public Health Center Depok III, Sleman Regency, Yogyakarta, Indonesia. An accidental sampling technique was used to select participants, with a total sample of 108 respondents consisting of 36 respondents in a control group, 36 respondents in a sponge group, and 36 respondents in a newspaper group. Data were analyzed using Wilcoxon and Mann-Whitney test.Results: Among the three groups, only those who received foot ex...
    Hipertensi merupakan peningkatan tekanan darah diatas batas normal yaitu 140/90 mmHg. Hipertensi sering disebut sebagai silent killer dan tetap menjadi salah satu kontributor untuk penyakit kronis dan kematian. Pengobatan hipertensi dapat... more
    Hipertensi merupakan peningkatan tekanan darah diatas batas normal yaitu 140/90 mmHg. Hipertensi sering disebut sebagai silent killer dan tetap menjadi salah satu kontributor untuk penyakit kronis dan kematian. Pengobatan hipertensi dapat dilakukan melalui terapi farmakoterapi dan non farmakoterapi. Kurangnya pengetahuan masyarakat tentang non farmakoterapi hipertensi diharapkan melalui pendidikan kesehatan dapat meningkatkan pengetahuan masyarakat tentang penatalaksanaan non farmakoterapi hipertensi. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pendidikan kesehatan tentang penatalaksanaan non farmakoterapi hipertensi terhadap tingkat pengetahuan kader di Desa Wedomartani, Ngemplak, Sleman, Yogyakarta.  Penelitian ini menggunakan rancangan pre and post test control group design yang dilaksanakan di Balai Desa Wedomartani, Ngemplak, Sleman, Yogyakarta dengan jumlah sampel yaitu 32 responden. Teknik sampling yang digunakan adalah cluster sampling. Analisa dengan menggunakan uji Wil...
    Increased blood sugar levels can increase the risk of prediabetes, especially in the elderly due to aging, so susceptible to diabetes mellitus. This can be prevented non-pharmacologically, namely telang flower tea which can reduce blood... more
    Increased blood sugar levels can increase the risk of prediabetes, especially in the elderly due to aging, so susceptible to diabetes mellitus. This can be prevented non-pharmacologically, namely telang flower tea which can reduce blood sugar levels and is safe for consumption due to natural products.Objective the research to find out the effectiveness of telang flowers against blood sugar levels in the elderly at Posyandu Padukuhan Malangrejo, Wedomartani, Ngemplak, Sleman, Yogyakarta. Method: This type of research is quasi experiment with the design of the pre test and post test control group. This research was conducted on April 13-30 2019 with a sample size of 24 respondents. The sampling technique uses simple random sampling and data analysis using the Wilcoxon test, Paired T-Test, and Mann-Whitney test. Results: Respondents in the telang group had mean GDS pre test 137.8 mg / dl and post test 125.6 mg / dl. The control group had a median GDS pre test 118.5 mg / dl and post tes...
    Kasus DBD di Kabupaten Bantul dari tahun ke tahun terus meningkat, pada tahun 2015 kasus DBD 1417 kasus, meningkat menjadi 1.900 kasus pada tahun 2016 dengan angka kematian 4 orang. Peningkatan kasus pada thun 2016 salah satunya... more
    Kasus DBD di Kabupaten Bantul dari tahun ke tahun terus meningkat, pada tahun 2015 kasus DBD 1417 kasus, meningkat menjadi 1.900 kasus pada tahun 2016 dengan angka kematian 4 orang. Peningkatan kasus pada thun 2016 salah satunya disebabkan oleh curah hujan yang tinggi pada tahun 2016 dan keterbatasan tenaga kesehatan untuk melakukan PSN. Melihat permasalahan yang dihadapi oleh Desa Pleret tersebut, maka sangat penting dilaksanakan penyuluhan terkait dengan pencegahan, penanganan DBD sebelum dibawa ke layanan kesehatan terdekat. Pemerintah Desa Pleret juga sudah menjalin kerjasama dengan pihak Universitas sehingga diharapkan kegiatan di wilayah ini yang sudah dimulai sejak tahun 2016 dapat berkelanjutan dan bersinergi dengan pihak-pihak lain. Sasaran kegiatan adalah kader-kader Posyandu Desa. Pelaksanaan penyuluhan ini dilakukan oleh tim pengabdi dengan tujuan menjadi mitra untuk mewujudkan Desa Pleret sebagai desa yang berwawasan lingkungan sehat sehingga mampu secara mandiri dan be...
    Latar Belakang :Pengetahuan kepala keluarga tentang penanggulangan bencana gunung merapi sangat penting dalam kesiapsiagaan bencana. Masyarakat Dusun Petung sangat rentan terkena dampak erupsi gunung merapi karena daerah rawan bencana .... more
    Latar Belakang :Pengetahuan kepala keluarga tentang penanggulangan bencana gunung merapi sangat penting dalam kesiapsiagaan bencana. Masyarakat Dusun Petung sangat rentan terkena dampak erupsi gunung merapi karena daerah rawan bencana . Tujuan : Diketahui hubungan tingkat pengetahuan penanggulangan bencana dengan kesiapsiagaan bencana gunung merapi pada Kepala Keluarga di Dusun Petung Desa Kepuharjo Cangkringan Sleman D.I Yogyakarta.                     Metode Penelitian : Jenis penelitian ini kuantitatif observasional analistik dengan metode cross sectional. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 120 kepala keluaraga dan sampel dalam penelitian ini sebanyak 54 yang diambil dengan cara mengambil nomor ganjil dari kepala keluaraga dan dijadikan sampel yang sesuai dengan kriteria penelitian. Data diambil pada Kepala Keluarga Di Dusun Petung Kepuharjo Cangkringan pada tanggal 21 april-22 mei 2015. Variabel bebas yaitu pengetahuan penanggulangan bencana dan variabel terikat yaitu kesiap...
    Abstrak Gempabumi adalah getaran yang terjadi di permukaan bumi, yang disebabkan oleh pergerakan kerak bumi. Gempabumi terjadi akibat tidak kuatnya kerak bumi untuk menahan tekanan pergerakan lempeng yang terjadi, sehingga timbulah sebuah... more
    Abstrak Gempabumi adalah getaran yang terjadi di permukaan bumi, yang disebabkan oleh pergerakan kerak bumi. Gempabumi terjadi akibat tidak kuatnya kerak bumi untuk menahan tekanan pergerakan lempeng yang terjadi, sehingga timbulah sebuah getaran di wilayah tersebut.Diharapkan dengan diketahuinya faktor-faktro yang berhubungan dengan kesiapsiagaan civitas akademika di kampus akan meningkatkan kesiapsiagaan dalam menghadapi gempa, menajemen risiko dampak gempa semkain kecil. Jenis penelitian yang digunakan adalah non-eksperimen dengan rancangan Analitic Observational. Penelitian ini dilaksanakan dibulan April sampai dengan Oktober 2019 dengan menggunakan data primer. Data primer diperoleh dari pengambilan data secara langsung dengan teknik random pada 47 responden. Kesiapiagaan responden (97.8%) dalam kategori postif, pengetahuan sebagain besar dalam kategori cukup (69.5%). Faktor-faktor yang berhubunagn dengan kesiapsiagaan pada penelitian ini adalah pengetahuan, frekuensi simulasi,...
    Yogyakarta location is near the confluence of 2 world plates and on the path of an active volcano in the world. This condition makes Yogyakarta vulnerable to earthquakes, both tectonic and volcanic. Jetis is a district in Yogyakarta that... more
    Yogyakarta location is near the confluence of 2 world plates and on the path of an active volcano in the world. This condition makes Yogyakarta vulnerable to earthquakes, both tectonic and volcanic. Jetis is a district in Yogyakarta that was most affected during the 2006 earthquake disaster. Jetis District is still one of the districts with high risk of earthquakes in the 2016-2020 period. In disaster conditions, youth become the age group that capable of performing important tasks in disaster management. Seeing this condition, it is important to know how prepared the youth is in the face of an earthquake. The purpose of this study is to determine youth preparedness in facing earthquake disasters. This study uses a descriptive analytic method. The population in this study were 51 youths in Sindet, Trimulyo, Jetis, Bantul, and total sample 34 which were taken using simple random sampling technique. Data collection was carried out using a questionnaire. The results showed that there w...
    Olahraga futsal sering mengakibatkan cedera muskuloskeletal. Cidera muskuloskeletal dipengaruhi usia, pendidikan, pengalaman, dan  kurangnya pengetahuan yang berdampak tidak terbentuknya sikap yang positif terhadap pencegahan cedera yang... more
    Olahraga futsal sering mengakibatkan cedera muskuloskeletal. Cidera muskuloskeletal dipengaruhi usia, pendidikan, pengalaman, dan  kurangnya pengetahuan yang berdampak tidak terbentuknya sikap yang positif terhadap pencegahan cedera yang selanjutnya memiliki perilaku yang buruk terhadap pencegahan cedera muskuloskeletal. Hasil studi pendahuluan di lapangan Forza Futsal masih kurangnya pengetahuan, sikap dan perilaku dalam pencegahan cedera muskuloskeletal. Penelitian bertujuan mengetahui hubungan usia, pendidikan, lama bermain futsal, pengetahuan, dan sikap dengan perilaku pencegahan cedera muskuloskeletal pada pemain futsal di lapangan Forza Futsal. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif observasional analitik dengan desain cross sectional . Sampel sebanyak 82 responden diambil menggunakan teknik consecutive sampling. Analisis data menggunakan uji Somers’d. Mayoritas responden remaja akhir sebanyak 78 orang (95,1%), berpendidikan SMA sebanyak 76 orang (92,7%), dan lama bermai...
    Indonesia is located at the junction of four tectonic plates, namely the Asian Continent plate, the Australian Continent, the Indian Ocean plate, and the Pacific Ocean plate. This condition also makes Indonesia prone to earthquakes. The... more
    Indonesia is located at the junction of four tectonic plates, namely the Asian Continent plate, the Australian Continent, the Indian Ocean plate, and the Pacific Ocean plate. This condition also makes Indonesia prone to earthquakes. The earthquake has an impact on causing loss of life and material. To reduce the impact of disasters, it requires a preparedness to face earthquakes. The purpose of this research is to analyze the factors related to earthquake preparedness. The design of this research is an analytic observation with a cross-sectional approach. The population of this study was members of the Karangtaruna village of Trimulyo, Jetis, Bantul, Yogyakarta, with a total of 200 respondents. The sample size is 122 respondents who are calculated using the Slovin formula, with a simple random sampling technique. The factors analyzed include respondent characteristics (age, gender, education level, marital status, occupation), disaster experience, availability of resources (disaster...

    And 3 more