[go: up one dir, main page]

Lompat ke isi

TunisAir Express

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
TunisAir Express
IATA ICAO Kode panggil
UG TUX TUNEXPRESS
Didirikan1991
PenghubungBandar Udara Internasional Tunis-Carthage
Armada5
Tujuan12
Perusahaan indukTunisair
Kantor pusatTunis, Tunisia
Tokoh utamaMoncef Zouari (General Manager)
Situs webhttp://www.tunisairexpress.com.tn/

TunisAir Express (bahasa Prancis: Société des Lignes Intérieures et Internationales (bahasa Arab: الخطوط التونسية السريعة), yang beroperasi di bawah nama "TunisAir Express," adalah maskapai penerbangan yang berbasis di Tunis, Tunisia yang didirikan pada tanggal 1 Agustus 1991. Sebelumnya dikenal sebagai Tuninter dan SevenAir, Maskapai ini merupakan perusahaan induk dari maskapai nasional Tunisair.

Pada Februari 2011, armada TunisAir Express mengoperasikan beberapa pesawat:[1]

TunisAir Express Fleet
Pesawat Total Pesanan Penumpang
(Ekonomi)
Catatan
ATR 42-300 1 0 -
ATR 72-202 1 0 70
ATR 72-500 2 0 70
Bombardier CRJ-900 1 0 88
Total 5 0

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-03-14. Diakses tanggal 2012-04-03. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]