Pasar pagi
Tampilan
Pasar pagi adalah jenis pasar tradisional di Indonesia dan Malaysia yang buka di pagi hari. Pasar ini kadang juga disebut sebagai pasar basah.[1][2][3][4]
Jam buka
[sunting | sunting sumber]Pasar pagi umumnya buka dari pagi hingga siang hari. Sedangkan pasar yang buka di malam hari disebut pasar malam. Pasar pagi biasanya buka pada pukul 04.00 pagi hingga 12.00 siang.[5]
Dagangan
[sunting | sunting sumber]Barang yang diperdagangkan pada pasar pagi biasanya mencakup keperluan rumah tangga dan bahan makanan mentah, seperti daging, ikan, sayur dan buah-buahan.
Lihat juga
[sunting | sunting sumber]Catatan kaki
[sunting | sunting sumber]- ^ "NST Leader: The new normal". New Straits Times. 10 April 2020. Diakses tanggal 10 April 2020.
- ^ "Cabinet to take back wet markets from foreigners". 1 April 2019. Diakses tanggal 10 April 2020.
- ^ "Batu Pahat's charming Hotel 57 offers guest a quirky experience". 19 August 2018. Diakses tanggal 10 April 2020.
- ^ "Negri hawkers, food trucks to operate 7am-8pm from March 24". The Star. 22 March 2020. Diakses tanggal 10 April 2020.
- ^ "Weekly 5: Traditional markets around the clock". The Jakarta Post. 19 December 2014.