Golubac
Tampilan
Golubac desa | |||||
---|---|---|---|---|---|
Tempat | |||||
Negara berdaulat | Serbia | ||||
Distrik di Serbia | Distrik Braničevo | ||||
Municipalities and cities of Serbia (en) | Golubac Municipality (en) | ||||
Ibu kota dari | |||||
Negara | Serbia | ||||
Geografi | |||||
Luas wilayah | 368 km² [convert: unit tak dikenal] | ||||
Ketinggian | 179 m | ||||
Sejarah | |||||
Kejadian penting | |||||
Informasi tambahan | |||||
Kode pos | 12 223 | ||||
Zona waktu | |||||
Kode telepon | 012 | ||||
Lain-lain | |||||
Situs web | Laman resmi |
Golubac (bahasa Serbia: Голубац, pelafalan [ɡǒlubats]) adalah sebuah desa dan munisipalitas yang terletak di Distrik Braničevo, timur Serbia. Wilayah tersebut terletak di tepi kanan sungai Danube. Wilayah tersebut berbatasan dengan Rumania di timur, Veliko Gradište di barat dan Kučevo di selatan. Populasi desa tersebut adalah 1,655 dan populasi munisipalitasnya adalah 8,161.[1]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "2011 Census of Population, Households and Dwellings in the Republic of Serbia: Comparative Overview of the Number of Population in 1948, 1953, 1961, 1971, 1981, 1991, 2002 and 2011, Data by settlements" (PDF). Statistical Office of Republic Of Serbia, Belgrade. 2014. ISBN 978-86-6161-109-4. Diakses tanggal 2014-06-27.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]Wikimedia Commons memiliki media mengenai Golubac.