Beritus
Beritus (/bəˈraɪtəs/; bahasa Latin: Colonia Iulia Augusta Felix Berytus) adalah sebuah koloni Romawi yang pernah menjadi pusat keberadaan Romawi di pesisir Mediterania Timur yang terletak di sebelah selatan Anatolia. Veteran dua legiun Romawi pada masa Kaisar Augustus menetap di kota ini, yaitu Legio V Macedonica dan Legio III Gallica, dan kota ini kemudian mengalami romanisasi dan merupakan satu-satunya kawasan di wilayah Suriah-Fenisia yang sepenuhnya menuturkan bahasa Latin hingga abad ke-4.
Beritus memiliki jumlah penduduk sebesar 50.000 jiwa pada masa kekuasaan Kaisar Trajanus dan memiliki forum dan nekropolis yang besar. Hipdorom Beritus merupakan yang terbesar di wilayah Syam,[1] dan bahkan sumber-sumber tertulis menunjukkan bahwa kota ini memiliki sebuah teater.[2]
Beritus kini terletak di kota Beirut, Lebanon.
Catatan kaki
[sunting | sunting sumber]Daftar pustaka
[sunting | sunting sumber]- Butcher, Kevin. Roman Syria and the Near East Getty Publications. Los Angeles, 2003 ISBN 0892367156 ([1])
- Collinet, Paul (1925). Histoire de l'école de droit de Beyrouth (dalam bahasa French). Paris: Société Anonyme du Recueil Sirey.
- Gil, Moshe; Ethel Broido (1997). A History of Palestine. Cambridge University Press ISBN 978-0-521-59984-9.
- Hall, Lynda J. Roman Berytus: Beirut in late antiquity. Psychology Press. London, 2004 ISBN 978-0-415-28919-1 ([2])
- Mouterde, René et Lauffray, Jean (1952) Beyrouth ville romaine. Publications de la Direction des Antiquités du Liban, Beyrouth.
- Skaf, Isabelle; Yasmine Makaroun Bou Assaf (November 29 – December 3, 2005). Aïcha Ben Abed Ben Khader; Martha Demas; Thomas Roby, ed. Une nouvelle approche pour la préservation in situ des mosaïques et vestiges archéologiques au Liban: La crypte de l'église Saint-Georges à Beyrouth. Lessons Learned: Reflecting on the Theory and Practice of Mosaic Conservation (9th ICCM Conference, Hammamet, Tunisia) (dalam bahasa French). Getty Publications. ISBN 9780892369201.