[go: up one dir, main page]

Lompat ke isi

Guys and Dolls

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Guys & Dolls
Original Cast Recording
MusikFrank Loesser
LirikFrank Loesser
NaskahJo Swerling
Abe Burrows
Diangkat dariThe Idyll of Miss Sarah Brown and "Blood Pressure" by Damon Runyon
Produksi1950 Broadway
1953 West End
1976 Broadway revival
1982 London revival
1992 Broadway revival
2005 West End revival
2008 Australia
2009 Broadway revival
PenghargaanTony Award for Best Musical
Tony Award for Best Book
(1982) Olivier for Outstanding Musical
Tony Award for Best Revival
Drama Desk Outstanding Revival
(2005) Olivier for Outstanding Musical

Guys and Dolls adalah musikal dengan musik dan lirik oleh Frank Loesser dan buku dari Jo Swerling dan Abe Burrows. Musikal ini berdasarkan "The Idyll of Miss Sarah Brown" dan "Blood Pressure", dua cerita pendek oleh Damon Runyon,[1] dan juga meminjam tokoh dan elemen alur dari cerita Runyon lainnya, terutama "Pick the Winner". Dipromosikan di Broadway pada 1950, produksi orisinilnya dijalankan pada penampilan tahun 1200 dan memenangkan Tony Award untuk Best Musical. Musikal ini juga mendapar beberapa Broadway revivals contohnya West End productions.

Abe Burrows menulis sebagian besar Guys and Dolls, digantikan oleh Jo Swerling. Musukal dipilih sebagai pemenang pada 1951 Pulitzer Prize for Drama. Namun, karena masalah Burrow dengan House Un-American Activities Committee (HUAC), the Trustees of Columbia University, penyelenggara award tersebut, memveto pilihan tersebut, dan tidak ada pengharagaan Pulitzer for Drama tahun itu.[2]

1955 film adaptation dibintangi Marlon Brando, Jean Simmons, Frank Sinatra dan Vivian Blaine.

  1. ^ "Damon Runyon". Authors. The eBooks-Library. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-06-17. Diakses tanggal 2008-07-20. 
  2. ^ Suskin, Steven. “Opening Night on Broadway: A Critical Quotebook of the Golden Era of the Musical”, Schirmer Books, NY, p. 275.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  • Susan Loesser (1993): A Most Remarkable Fella: Frank Loesser and the Guys and Dolls in His Life. Donald I. Fine, New York ISBN-0-634-00927-3.
  • Davis, Lee. "The Indestructible Icon" in ShowMusic, Winter 2000-01: 17-24, 61-63

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]