Bab 7. Rencana Kerja
Bab 7. Rencana Kerja
Bab 7. Rencana Kerja
7.1.2. Mobilisasi
Konsultan akan melakukan mobilisasi personil dan peralatan yang
diperlukan untuk pelaksanaan pekerjaan ini. Kemudian melakukan
rapat koordinasi untuk menentukan langkah-langkah guna
penyelesaian pekerjaan ini agar didapatkan hasil kerja yang
maksimal.
Peralatan, baik untuk keperluan kantor maupun lapangan disiapkan
supaya dapat segera digunakan apabila diperlukan dalam
pelaksanaan pekerjaan.
Setelah semua data, baik yang bersifat sekunder maupun primer diperoleh
dengan cukup, kegiatan konsultan selanjutnya adalah pengolahan dan analisa
data. Pada tahap kegiatan ini, seluruh data sekunder maupun primer termasuk
data hasil analisa laboratorium dielaborasi dan dikompilasi. Pada kegiatan ini
melibatkan seluruh anggota tim.
Kecerdasan dan ketelitian dalam mengelaborasi dan mengkompilasi data akan
sangat menentukan akurasi data yang akan dipergunakan dalam Penyusunan
Dokumen UKL dan UPL Pembangunan Tangki Timbun Curah.
g. Laporan Penunjang
Dengan rencana kerja yang terurai seperti di atas, secara diagram dapat dilihat pada
gambar 7.1. di bawah ini.
MULAI
Mobilisasi
Tidak
Alat Personil Bahan
Cek
LAPORAN
Tidak
Cek
B A
A
B
Ya
Cek
Lap. Penda-
Tidak
LAPORAN
huluan Selesai PENDAHULUAN
Diskusi
Ya
Ya
D C
D C
Ya
Tidak Pembahasan
Reques
Data Sekunder
Data Klimatologi, Data Hujan, Data Sosek. & Input
Tidak
Data Survey Terkumpul
Pengolahan dan
Uji Laboratorium
Analisa Data
Cek
Ya
Dokumen Dokumen
UKL & UPL UKL & UPL
Tidak
Pembahasan/Pemeriksaan oleh Instansi Teknis
Pembahasan Siap
Diskusi
Ya
Peny usunan
Laporan Final
Demobilisasi
SELESAI